Halaman Data Jurnal
Judul Jurnal SISTEM MONITORING DAN OTOMASI PAKAN AYAM PADA PETERNAKAN KEMBAR UNGGAS GEMILANG DENGAN NOTIFIKASI TELEGRAM
Nama Lengkap Lingga Tarnando
Nama Pembimbing 1 Armanto, M.Kom
Nama Pembimbing 2 Antoni Zulius, M.Kom
Abstrak Jurnal Perkembangan teknologi yang semakin maju ini, membuat masyarakat mengharapkan adanya kemudahan dalam berbagai aspek kehidupan. Salah satunya mendukung kegiatan berwirausaha, sehingga usaha dapat dijalankan menjadi efisien, praktis, dan efektif. Salah satu berwirausaha yaitu di bidang peternakan ayam, pada umumnya peternak masih menggunakan sistem konvensional untuk memberi makan ayam-ayam yang dipelihara. Mereka menggunakan tangan untuk menaburkan pakan pada wadah pakan dan berjalan sepanjang kandang, Belum adanya sistem sistem monitoring pakan ayam sehingga peternak harus melakukan pemeriksaaan setiap waktu pada tempat penampung pakan. Untuk itu dibuatlah Sistem Monitoring dan Otomatiasi Pakan Ayam Pada Peternakan Kembar Unggas Gemilang Dengan Notifikasi Telegram. untuk mengembangkan suatu sistem monitoring dalam pengontrolannya. Hasil penelitian ini Dapat memberikan kontribusi kepada peternakan dalam merancang suatu sistem monitoring dan otomatisasi pakan ayam yang nantinya dapat di
Daftar Pustaka [1] B. P. Putra, “Rancang Bangun Kandang Ternak Burung Otomatis Berbasis Arduino,” JATI (Jurnal Mhs. Tek. Inform., vol. 2, no. 2, pp. 26–33, 2018, [Online]. Available: https://ejournal.itn.ac.id/index.php/jati/article/download/350/337. [2] I. W. Kinnasih, J. Fisika, and U. N. Surabaya, “48241-Article Text-90466-1-10-20220711 (1),” vol. 11, pp. 57–72, 2022. [3] I. Iskandar, A. Bode, and M. Nanja, “Prototype Kandang Ayam Cerdas Berbasis Mikrokontroller Arduino UNO,” J. Cosphi, vol. 4, no. 2, pp. 19–22, 2020, [Online]. Available: https://cosphijournal.unisan.ac.id/index.php/cosphihome/article/view/98. [4] M. Yani, R. M. Yasi, and C. F. Hadi, “Monitor Dan Aktuator Kandang Ayam,” vol. 03, no. 02, pp. 23–29, 2021. [5] A. B. Laksono, “Rancang Bangun Sistem Pemberi Pakan Ayam Serta Monitoring Suhu dan Kelembaban Kandang Berbasis Atmega328,” J. Elektro, vol. 2, no. 2, p. 5, 2017, doi: 10.30736/je.v2i2.86. [6] I. Gunawan, H. Ahmadi, and M. R. Said, “Rancang Bangun Sistem Monitoring Dan Pemb
Informasi Pengguna
Menu Pengguna

Halaman Utama

Data Universitas

Data Dosen

Data Jurnal Mahasiswa