Halaman Data Jurnal
Judul Jurnal Pengaruh Tingkat Literasi Keuangan dan Pengetahuan Tentang Etika Keuangan Terhadap Penggunaan Produk Financial Technology Pada Mahasiswa Akuntansi Di Lubuklinggau
Nama Lengkap Destry
Nama Pembimbing 1 Dr.Dheo Rimbano, SE.M.Si
Nama Pembimbing 2 Dian Wulan Sari, M.Ak
Abstrak Jurnal minat penggunaan produk financial technology pada mahasiswa akuntansi di lubuklinggau. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner. Sampel berjumlah 100 responden. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah purposive sampling dengan kriteria yang telah ditetapkan yakni mahasiswa akuntansi yang menggunakan produk fintech. Pengolahan data primer menggunakan teknik analisis statistical package for social science (SPSS) dengan metode analisis regresi sederhana dan regresi berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa literasi keuangan berpengaruh positif yang signifikan terhadap minat penggunaan fintech dengan nilai signifikansi 0,000<0,05, sedangkan etika keuangan berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat penggunaan produk fintech dengan nilai signifikansi 0,001<0,05.Selanjutnya, literasi keuangan dan etika keuangan berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat penggunaan fintech dengan nilai signifikansi 0,000
Daftar Pustaka Azizah, M. (2021). Pengaruh Tingkat Literasi Keuangan Terhadap Penggunaan Produk Finansial Teknologi Pada Mahasiswa Febi Uin Sumatera Utara. 1(2), 57–68. Bhushan, P., & Medury, Y. (2013). Financial Literacy and its determinants. Internasional Journal of Engineering, Business and Enterprise Applications (IJEBEA), 4(2), 155–160. Boatright, & John Raymond. (2010). Etika Keuangan Masalah Kristis di Teori dan Pratek. (Seri Robert W. Kolb Di Bidang Keuangan). Saleh, M., f Sari, F., & Syamsulriyadi. (2020). Pengaruh Literasi Keuangan dan Kualitas Pembelajaran Keuangan Terhadap Penggunaan Fintech Mahasiswa Manajemen Dan Akuntansi Universitas Fajar. Jurnal Manajemen Dan Organisasi Review (MANOR), 2(2), 94–105. https://journal.unifa.ac.id/index.php/manor/article/view/243 Sholeh, B. (2019). Pengaruh Literasi Keuangan Terhadap Perilaku Keuangan Mahasiswa Program Studi Pendidikan Ekonomi Universitas Pamulang. Pekobis?: Jurnal Pendidikan, Ekonomi, Dan Bisnis, 4(2), 57. https://doi.org/10.32493/p
Informasi Pengguna
Menu Pengguna

Halaman Utama

Data Universitas

Data Dosen

Data Jurnal Mahasiswa