Halaman Data Jurnal
Judul Jurnal ANALISIS RASIO LIKUIDITAS, SOLVABILITAS DAN AKTIVITAS TERHADAP KOPERASI RUKUN KARYA
Nama Lengkap SONIYA AGUNG PURNAMA
Nama Pembimbing 1 DEWI ANGGRAINI, SE., M.Si
Nama Pembimbing 2 RUDI AZHAR, SE., M.Si
Abstrak Jurnal Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kinerja keuangan Koperasi Rukun Karya tahun 2019 sampai tahun 2021 dengan menggunakan analisis rasio likuiditas, solvabilitas dan aktivitas. Jenis penelitian yang dilakukan berupa studi kasus pada Koperasi Rukun Karya. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah dokumentasi dan wawancara. Teknik analisis data yang digunakan adalah descriptive. Hasil penelitian menjadi : 1) Tingkat likuiditas yang ditinjau dari current ratio dikategorikan sangat baik. 2) Tingkat solvabilitas yang ditinjau dari total asset to total debt ratio dikategorikan sehat. 3) Tingkat aktivitas yang dilihat dari Receivable Turn Over dikategorikan sehat.
Daftar Pustaka Fahmi, Irham. 2014. Pengantar Manajemen Keuangan. Hanafi Mamduh. 2013. “Manajemen Keuangan.” Harmono et al. 2020. “Pengaruh Kinerja Keuangan Terhadap Harga Saham Dan Implikasinya Pada Nilai Perusahaan(Studi Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Industri Dasar Dan Kimia Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (Bei) Periode 2015-2018.” Prismakom Vol. 17 No. 2 Juli 2020 17(2): 22–29. Helfert. 2006. “ANALISIS RASIO KEUANGAN TERHADAP PERUBAHAN KINERJA PERUSAHAAN.” Hery. 2016. “Analisis Laporan Keuangan.” Hindi Junaidi. 2011. “Studi terhadap Konsep Ekonomi Kerakyatan Mohammad Hatta Menurut Perspektif Ekonomi Islam”. Horne, Van jhon M. Wachowicz. 2012. “Prinsip - Prinsip Manajemen Keuangan.” Khasmir. 2016. Analisis Laporan Keuangan. Litamahuputty, J. Vonny. 2021. “Analisis Kinerja Keuangan Koperasi Berdasarkan Rasio Likuiditas, Solvabilitas, Dan Profitabilitas.” Intelektiva: Jurnal Ekonomi, Sosial & Humaniora 2(08): 66–73. Martono, Harjito dan. 2014. Manajemen Keuangan. Prastowo. 2015. “Analisis Laporan Keuangan.” Ramdhani, Aslama. 2019. “Analisis Rasio Likuiditas, Solvabilitas, Profitabilitas, Dan Aktivitas Untuk Menilai Kinerja Keuangan Koperasi Sejahtera Analysis of Liquidity, Solvability, Profitability, and Activity Ratio to Assess the Financial Performance of the Sejahtera Coope.” 6(1): 1–10. Riyanto. 2010. Metodelogi Penelitian. Rudianto. 2006. Akuntansi Manajemen. Sattar. 2017. Buku Ajar Ekonomi Koperasi. Yogyakarta: Depublish: 30-31. Sjarial. 2017. “ANALISIS RASIO LIKUIDITAS, SOLVABILITAS, DAN AKTIVITAS TERHADAP KINERJA KEUANGAN PT UNIHOME LESTARI.” Sudaryono. 2016. No Title. indonesia: Prenada Media. Sugiyono. 2012. Metodelogi Penelitian. Sutarno. 2012. “Analisis Rasio Liquiditas, Solvabilitas, Dan Aktivitas.”
Informasi Pengguna
Menu Pengguna

Halaman Utama

Data Universitas

Data Dosen

Data Jurnal Mahasiswa